Tiga Pilar Komunikasi
Pada video ini, Bapak Tri Ratna Taufiqurrahman (Widyaiswara Pusdiklat Anggaran dan Perbendaharaan) menerangkan teknik komunikasi interpeesonal dalam diklat pembelajaran andragogi
Read MoreGaya Belajar
Para Pengajar/fasilitator perlu mengetahui dan mempertimbangakan jenis gaya belajar peserta diklat pada saat membuat SAP supaya pada saat mengajar dia dapat mengomunikasikan pesan-pesan pembelajaran dengan efektif kepada peserta diklat yang memiliki gaya belajar yang berbeda. Dalam video ini, Widyaiswara Utama Pusdiklat Keuangan Umum, Linda Ria Lumban Tobing, membantu mempermudah peserta memahami materi gaya belajar dan manfaat pengetahuan gaya belajar bagi pengajar dan peserta diklat. Silahkan menonton video knowledge capture Ibu Linda Ria Lumbantobing lainnya pada tautan berikut: Konsep Dasar Materi Pembelajaran Pengembangan Modul Dasar Penyusunan Kisi-kisi Soal Pengertian Pengukuran, Penilaian dan Evaluasi Training Needs Analysis – Bagian Pertama
Read MoreTraining Needs Analysis – Bagian Pertama
Melewatkan proses TNA sebelum mendisain pelatihan menyebabkan masalah besar karena waktu, sumber daya dan dana yang digunakan akan sia-sia untuk pelatihan yang tidak penting atau tidak efektif, dan tidak sesuai dengan kebutuhan peserta diklat atau unit pengguna pelatihan. Ketika mereka kembali ke tempat kerjanya mereka tidak mendapatkan pengetahuan dan ketrampilan yang dibutuhkan. Dalam video ini, Widyaiswara Utama Pusdiklat Keuangan Umum, Linda Ria Lumban Tobing memberikan pembekalan kepada peserta diklat untuk memahami langkah-langkah training needs analysis. Video ini merupakan suplemen pembelajaran untuk Pelatihan Training Need Analysis, terutamanya untuk materi Pengantar Training Need Analysis pokok bahasan Konsep Dasar Training Need …
Read MoreTraining Needs Analysis – Bagian Kedua
Melewatkan proses TNA sebelum mendisain pelatihan menyebabkan masalah besar karena waktu, sumber daya dan dana yang digunakan akan sia-sia untuk pelatihan yang tidak penting atau tidak efektif, dan tidak sesuai dengan kebutuhan peserta diklat atau unit pengguna pelatihan. TNA perlu dipahami oleh para pegawai di bidang pengembangan diklat, bagian pengembangan SDM dan pengajar diklat sebelum mengetahui kebutuhan kompetensi pegawai yang sebenarnya : apakah diklat atau non-diklat. Dalam video ini, Widyaiswara Utama Pusdiklat Keuangan Umum, Linda Ria Lumban Tobing memberikan pembekalan kepada peserta diklat untuk memahami langkah-langkah training needs analysis. Video ini merupakan suplemen pembelajaran untuk Pelatihan Training Need …
Read MoreSamapta di Yonif 900/Raider Singaraja
Pada video ini, BDK Denpasar menyajikan pelaksanaan DTU Kesamaptaan di Yonif 900/Raider Singaraja
Read MorePengarahan Program Diklat BDK Makassar
Anda menjadi peserta diklat di BDK Makassar? Silahkan simak video pengarahan program diklat kami berikut ini.
Read MoreEmpat Kompetensi Coach
Coaching adalah hal penting, kemampuan untuk berkomunikasi sekaligus mengarahkan bawahan adalah hal yang vital dalam berorganisasi. Apa saja kemampuan yang harus dimiliki oleh seorang coach dibahas dalam video ini.
Read MorePembelajaran Orang Dewasa
Pada Video ini akan disampaikan materi dari Ibu Linda Ria Lumban Tobing (Widyaiswara Pusdiklat Keuangan Umum) terkait dengan Pembelajaran Orang Dewasa. Materi ini merupakan bagian dari pembahasan pada materi diklat Pembelajaran Orang Dewasa yang ada pada Diklat Training of Trainers yang diselenggarakan oleh Pusdiklat Keuangan Umum. Silahkan menonton video knowledge capture Ibu Linda Ria Lumbantobing lainnya pada tautan berikut: Pengertian Pengukuran, Penilaian dan Evaluasi Penyusunan Kisi-kisi Soal Pengembangan Modul Dasar Konsep Dasar Materi Pembelajaran Gaya Belajar
Read MoreSiklus Diklat
Materi Siklus Diklat yang dibawakan oleh Erny Arianty, Widyaiswara Pusdiklat Keuangan Umum. Video ini merupakan salah satu media pembelajaran pada Pelatihan Manajemen Pembelajaran, mata pelajaran Perencanaan dan Pengembangan Pembelajaran (Learning Design). Silahkan menonton video knowledge capture Ibu erny Arianty lainnya pada tautan berikut ini: Pengakuan Beban Piutang Tak Tertagih – PSAK dan Peraturan Perpajakan Metode Cost dan Revaluasi Dalam Penilaian Aset Tetap Beban Bunga yang Dikapitalisasi Akuntansi Sukuk
Read More